Sabtu, 02 Juni 2012

Remote Komputer dengan Avast Antivirus

ShareInside - Selamat weekend sobat blogger semuanya, Mudah2an hari ini menjadi hari yang menyenangkan..^_^ . Oke di postingan kali ini saya akan sedikit share cara remote komputer dengan Avast Antivirus . Sebelum masuk ke tahap berikutnya, ada beberapa syarat yang harus kamu patuhi yaitu :

  • Memiliki Avast antivirus (Free/Pro/IS)
  • Avast Antivirus harus yang versi 7 keatas, karena versi sebelumnya tidak ada.
  • Kode Remote dari Orang yang mau dikendalikan Komputernya
  • Koneksi Internet, minimal speednya downloadnya 100 Kbps dan Upload 50 Kbps
Setelah syarat nya terpenuhi langsung kita praktek gan
Victim = orang yang dikendalikan komputernya.

1. Minta kode remote dari komputer Victim, Kalau bingung cari dimana kodenya. Ikuti caranya dibawah ini :
  • Buka Antarmuka Avast, Pada Tab Proteksi Tambahan, Klik Remote Bantuan

  • Setelah itu klik Allow Remote Kontrol Lalu akan muncul kodenya, Suruh si Victim untuk
    mencatat kode nya agar tidak lupa.

2. Tulis Kode remote tadi pada avast anda, kalau
bungung cara masukinya, ikuti cara dibawah ini :
  • Buka Antarmuka Avast Pada Tab proteksi Tambahan, Klik Remote Bantuan
  • Lalu klik Kontrol Remote Komputer.
  • Tulis Kode tadi di Form Pengisian Kode nya.

Selamat anda audah bisa meremote komputer orang lain...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HEAD LINE NEWS SHARE INSIDE | Tempat Berbagi Ilmu dan Pengtahuan Seputar Dunia Komputer juga Dunia IT dll | Semoga Sobat Blogger Enjoy with this Blog dan Jangan lupa Like Us On Facebook ... | Terima Kasih atas Kunjungannya !
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...