Jumat, 23 September 2011

Cara Menampilkan dan Membersihkan History Perintah pada Terminal Ubuntu

Semua orang tidak luput dari yang namanya LUPA.
Dan kalau sudah lupa maka biasanya mau diapa-apakan juga mau hehheh...

Dan kalau lupa perintah yang telah kita ketikkan pada terminal ubuntu itu wajar, karena memang perintahnya yang ada di terminal ubuntu itu buanyak banget (saking banyaknya).

Nah, berikut ini adalah perintah untuk menampilkan perintah-perintah apa saja yang telah kita berikan pada terminal ubuntu.

ada beberapa cara untuk mengetahuinya, yaitu :
  1. dengan cara menggeser anak panak pada keyboard ke atas, maka kita bisa tahu satu demi satu perintah yang kita berikan sebelumnya.
  2. dengan memberikan perintah history.
caranya ya ketikkan history pada terminal, maka akan keluar semua perintah-perintah yang telah kita buat dari awal.
history

dan untuk membersihkan semua perintah-perintah yang pernah kita berikan pada terminal tersebut adalah sebagai berikut :
history -c

Untuk mengetahui apa saja opsi yang ada dalam perintah history ketikkan :
history --help

contohnya seperti pada gambar dibawah ini :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HEAD LINE NEWS SHARE INSIDE | Tempat Berbagi Ilmu dan Pengtahuan Seputar Dunia Komputer juga Dunia IT dll | Semoga Sobat Blogger Enjoy with this Blog dan Jangan lupa Like Us On Facebook ... | Terima Kasih atas Kunjungannya !
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...