Setelah kemaren Ubuntu 11.04 rilis, sekarang saatnya Ubuntu 11.10 “Oneiric Ocelot”
Yang belom tahu apa iyu Oneiric Ocelot, ini adalah sekilas penjelasannya:
Oneiric = Dream = Mimpi
Ocelot = dwarf leopard / kucing liar
Kalo digabungin mimpi kucing liar wah leopard kan kenceng tuh, siapa tau mimpi ini maksudnya rilis Ubuntu selanjutnya lebih handal, cepat, dan sangar seperti kucing liar
Jadwalnya adalah sebagai berikut (Official):
June 2nd, 2011 – Alpha 1 release
June 30th, 2011 – Alpha 2 release
August 4th, 2011 – Alpha 3 release
September 1st, 2011 – Beta 1 release
September 22nd, 2011 – Beta 2 release
October 13th, 2011 – Final release of Ubuntu 11.10
Denger-denger pada rilis ini, GNOME 3 dan GNOME Shell udah bisa terintegrasi dengan baik. Wuiih, lumayan buat yang bosen sama Gnome classic, atau Unity
Kita tunggu saja gebrakan selanjutnya dan semoga tidak mengecewakan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar