Minggu, 26 Agustus 2012

Cara Membuat Tulisan Besar Pada Awal Postingan

Kemarin saya sedang searching di Internet ngga sengaja nemuin trik blogspot kaya gini, Yaitu dengan membuat huruf di awal teks postingan lebih besar atau istilah lainnya adalah Drop Caps yaitu huruf besar yang ukurannya mungkin 10 kali lipat huruf biasa yang diletakkan di awal teks postingan. Kemudian saya terapkan diblog saya dan berjalan dengan sukses...

Caranya cukup mudah, dengan membuat huruf pada awal teks yang ada di postingan bisa membuat halaman atau teks yang kita postingan lebih dinamis dan menarik. Kalau anda ingin mencobanya, simak langkah-langkahnya berikut ini.

Cara Membuat Huruf Besar pada Awal Teks Postingan
1. Login ke akun blogger.com
2. Pilih Template kemudian Edit HTML
3. Jangan lupa centang Expand Template Widget
4. Masukkan kode css berikut di atas kode ]]>< /b:skin>


/* kode untuk huruf awal
----------------------------------------------- */
.awal {
float:left;
color: #00cc00;
background:#000000;
line-height:60px;
padding-top:1px;
padding-right:5px;
font-family:times;
font-size:80px;

5. Warna hijau adalah kode warna teks dan hijau di atas kode warna background. Simpan Template jika sudah selesai.

Untuk menerapkan huruf besar di awal teks ini, setiap posting kamu harus pilih menulis lewat Edit HTML bukan Compose, ini hanya untuk di awal saja. Ketikkan kode seperti ini: 

Ganti dengan huruf awal dengan huruf pertamamu yang akan kamu posting.  

Semoga Berhasil...:-) 

1 komentar:

HEAD LINE NEWS SHARE INSIDE | Tempat Berbagi Ilmu dan Pengtahuan Seputar Dunia Komputer juga Dunia IT dll | Semoga Sobat Blogger Enjoy with this Blog dan Jangan lupa Like Us On Facebook ... | Terima Kasih atas Kunjungannya !
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...